JURUSAN TEKNIK GRAFIKA

Melahirkan lulusan terbaik pada bidang teknologi cetak 2D & 3D, Teknologi Pengemasan dan dalam melakukan pemeliharaan mesin.. .

TENTANG KAMI

Jurusan ini dikembangkan untuk menyiapkan SDM industri kreatif menjadi tenaga ahli yang profesional dan kompeten di bidang teknik grafika, kemasan, dan perawatan mesin percetakan. Menghadapi era industri 4.0, jurusan ini mengakomodasi perkembangan teknologi modern di industri grafika seperti 3D Printing and Consumer Product.

PROGRAM STUDI

Jurusan Teknik Grafika ini terdiri dari 3 Program Studi/Prodi yaitu Prodi D3 Teknik Grafika D3 Teknik Kemasan D3 Pemeliharaan Mesin

header-bg

Prodi D3 Teknik Grafika

Menyiapkan lulusan yang terampil di bidang teknologi cetak dan grafis secara konvensional dan digital yang dibutuhkan saat ini. Kurikulum berbasis industri dan pengajar dari kalangan praktisi.

Read More

Prodi D3 Kemasan

Melengkapi kemampuan lulusan dengan pembelajaran teaching factory langsung di industri teknologi pengemasan. Kuliah berbasis produksi sehingga siap untuk terjun di dunia kerja. .

Read More
other-pagebg
header-bg

Prodi D3 Pemeliharaan Mesin

Program Studi Diploma III Pemeliharaan Mesin didirikan sejalan dengan visi Politeknik Negeri Media Kreatif untuk dapat berperan dalam pengembangan sumber daya manusia di bidang industri kreatif. Untuk itu, kurikulum yang digunakan mengacu pada Badan Kerja Sama Teknik Mesin (BKSTM), KKNI dan SN-Dikti dengan kekhususan pada kompetensi di bidang teknik perawatan dan perbaikan mesin. Kompetensi di bidang teknik perawatan dan perbaikan mesin yang dimaksud adalah berbagai mata kuliah disusun untuk mengarahkan mahasiswa agar mampu dan kompeten sebagai tenaga ahli di bidang teknik perawatan dan perbaikan mesin yang mampu memilih strategi perawatan serta menjadwalkan perawatan secara berkala pada mesin-mesin industri dengan menggunakan analisis data yang relevan, merancang rakitan mesin, perawatan dan perbaikan mesin dengan kepresisian yang tinggi untuk mengatasi kerusakan mekanik dan elektrik pada mesin, membuat gambar teknik dan membaca gambar kerja serta membuat gambar komponen berkontur dengan menggunakan software engineering CAD dalam modelling gambar 2 Dimensi dan 3 Dimensi.

Read More

STRUKTUR JURUSAN

KA.LAB
KOOR.PRODI Seni Kuliner:  Dimas Bayu Pinandoyo, S.Si., M.Sc.
KAJUR :                              Anindita Budi Astuti, SE., M.M.
Ketua Jurusan :
Dwi Riyono, ST., M.Ak., Ph.D..
Sekretaris Jurusan:
Widi Sriyanto, M.Pd
Kepala Laboratorium :
Abdul Majid AY., S.Pd., MM
SEKJUR: Maria Ulfah Catur Afriasih, S.Pd., M.M.
KOOR.PRODI Seni Kuliner:  Dimas Bayu Pinandoyo, S.Si., M.Sc.
service1
Koordinator Prodi Teknik Grafika:
Gema Sukmawati Suryadi, S.Pd., M.Si.
Koordinator Prodi Pemeliharaan Mesin:
Habibi Santoso, M.T.
Koordinator Prodi Teknik Kemasan:
Supardianningsih, S.Pd., M.Sc
1+
MAHASISWA
1+
DOSEN
1+
LULUSAN

KERJA SAMA